Gamenosida.com
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech
Tidak ada hasil
View All Result
Gamenosida.com
Tidak ada hasil
View All Result
Home Gaming

Pengguna Assasin? Wajib Tahu Nih 5 Hero Assassin Terbaik di Mobile Legends

oleh ORCA
Desember 13, 2022
Di Gaming, Mobile
panduan Benedetta mobile legends
Share ke FacebookTweet ke Twitter

Pengguna Assasin? Wajib Tahu Nih 5 Hero Assassin Terbaik di Mobile Legends 2022

Game Mobile Legends Menjadi game yang populer untuk saat ini, alasannya karena konsep dari game ini ialah pertempuran antara 2 tim, dan tentunya ini memerlukan strategi yang baik untuk memenangkannya.

Setiap tim diisi oleh 5 orang, dengan masing masingnya bebas untuk memilih hero yang mereka sukai, namun ada satu mode dimana kamu diharuskan untuk tidak memilih hero yang telah digunakan oleh tim musuh yaitu mode ranked.

BacaJuga

Update Terbaru Game Play Together Hadirkan Resort Island

Heroes of Arise Game Moba Baru Segera Rilis, Ekslusif Android

Jackie Chan Streaming Mobile Legends Viral di TikTok

Update Mobile Legends Baru Mungkin Kembalika META Jungler Assassin

Game Shooter Snowbreak Containment Zone Tentukan Tanggal Rilis

Hero yang ada dalam game Mobile Legends dikelompokan menjadi beberapa bagian atau biasa disebut role, ada 6 role yaitu Mage, Tank, Fighter, Marksman, Support, serta Assasin.

Yang akan saya bahas dalam artikel kali ini adalah hero dengan role Assasin, Assasin biasanya digunakan untuk membunuh Mage atau Marksman lawan, karena seperti yang kita tahu Mage dan Marskman ini merupakan bagian yang paling penting dalam tim.

Berikut 5 Hero Assasin Terbaik di Mobile Legends:

Benedetta

Kami menempatkan Benedetta di jajaran pertama karena hero ini diklaim memiliki skill yang sangat merepotkan bagi lawan.

Skill pasif Benedetta sangat berguna ketika kita berada dalam posisi roaming atau terkena ganking.

Benedetta memiliki skill yang bernama Eye for an Eye, skill ini akan membuat Benedetta mengangkat senjatanya untuk melindungi dirinya sendiri dari serangan musuh.

Selain itu juga skill tersebut dapat memberikan Benedetta kekebalan terhadap serangan Crowd Control.

Skill ini juga mampu memblokir serangan lawan selama kurang lebih 0,8 detik.

Saber

Saber populer setelah adanya MPL ID season  8, alasannya karena Saber ini memiliki skill yang begitu sakit sehingga membuatnya masuk jajaran 5 Hero Assasin Terbaik di Mobile Legends.

Jika kamu menguasai skill combo yang dimiliki saber maka kamu akan dengan mudah membunuh hero lawan.

Skill ultimate saber yang memungkinkannya untuk mengunci lawan yaitu skill triple sweep, kamu dapat mengkombinasikan skill ini dengan kedua skill lainnya sehingga akan menghasilkan damage yang lebih besar.

Biasanya jika bertemu Saber lawan akan berhati hati karena ia takut terkena kuncian, oleh karena itu kamu harus mengatur strategi untuk menghabisi lawan.

Jika kamu menggunakan strategi yang pas, maka bukan tidak mungkin kamu akan bisa membunuh lawan dalam sekejap.

Ling

Untuk kategori hero assassin yang lincah maka Ling lah juaranya, meskipun fanny juga lincah namun untuk menggunakannya tidak semudah menggunakan Ling.

Skill yang membuatnya lincah, ialah skill Finch Poise dengan skill ini Ling dapat menaiki tembok yang ada di Land of Dawn dan berpindah pindah dengan cepat.

Selain lincah Ling juga terkenal dapat memberikan kerusakan yang begitu besar, ini karena Ling mempunyai skill Defiant Sword ataupun Tempest of Blades yang membuatnya begitu sakit.

Hanya cukup menggunakan ketiga skill tersebut maka Ling akan dengan sangat mudah membunuh lawan.

Karena ia dapat melewati tembok maka ling akan dengan mudah mengejar musuh, maka carry lawan akan berpikir 2 kali jika bertemu hero satu ini.

Untuk saat ini banyak yang menggunakan Ling untuk menjadi andalan tim, karena jika kamu dapat memanfaatkan skill skillnya maka lawan akan mudah kamu kalahkan.

Hayabusa

Hero ninja ini ternyata tidak kalah lincahnya dari Ling, karena terbukti Hayabusa ini dijadikan alternative kedua jika Ling di ban.

Damage yang begitu besar menjadi alasan Hayabusa ini digunakan oleh banyak player dalam Land of Dawn.

Hayabusa dapat kamu manfaatkan dalam keadaan pertempuran satu lawan satu, selain itu carry lawan pun akan begitu mudah kamu culik.

Selain daripada itu Hayabusa juga dapat digunakan untuk menjadi split pusher karena kemampuannya yang mampu melawan 1 vs 1.

Natalia

5 Hero Assasin terbaik yang ada di Mobile Legends terakhir adalah Natalia, skill skillnya memberikan damage besar membuatnya ditakuti oleh lawan lawannya.

Skill pasif Natalia akan membuatnya tak terlihat, banyak player yang memanfaatkan ini untuk menyerang lawan diam diam, selain itu skill ini juga akan memberikan efek silence pada lawan.

Skill inilah yang membuat Natalia disegani oleh lawan lawannya, siapapun itu jika bertemu dengan Natalia maka lawan akan merasa takut akan mage dan marksman yang dimilikinya.

Natalia juga memiliki kemampuan untuk melakukan split push sehingga hero ini menjadi satu diantara opsi terbaik yang wajib kamu masukan kedalam pilihanmu.

Nah itulah pembahasan mengenai 5 Hero Terbaik Yang Ada di Mobile Legends, semoga bermanfaat ya.

Tag: Assassin mlAssassin mobile legendsgame mobaGame Mobilehero AssassinmlbbMobaMobile LegendMobile LegendsMoonton
BagikanTweet
ORCA

ORCA

Terkait Posts

Update Terbaru Game Play Together Hadirkan Resort Island

Update Terbaru Game Play Together Hadirkan Resort Island

oleh Kusumo Aji Suryo
Mei 29, 2023

Penduduk di Pulau Kaia tengah bersiap menghadapi musim panas yang semakin panas ketika Haegin merilis update musim panas terbaru untuk...

Heroes of Arise Game Moba Baru Segera Rilis, Ekslusif Android

Heroes of Arise Game Moba Baru Segera Rilis, Ekslusif Android

oleh Kusumo Aji Suryo
Mei 29, 2023

Nih, bro, ada game MOBA baru yang lagi hot banget! Namanya Heroes Arise, dari developer Netdragon Websoft Holdings Limited. Mereka...

Jackie Chan Mobile Legends

Jackie Chan Streaming Mobile Legends Viral di TikTok

oleh Orange Cat
Mei 25, 2023

TikTok telah menjadi platform populer untuk memamerkan bakat dan kreativitas, dan kali ini muncul fenomena menarik dengan hadirnya content creator...

Mobile Legends

Update Mobile Legends Baru Mungkin Kembalika META Jungler Assassin

oleh Orange Cat
Mei 21, 2023

Pada tanggal 15 Mei 2023, Mobile Legends merilis pembaruan patch terbarunya. Dalam patch 1.7.82 ini, banyak penyesuaian yang belum disadari...

Game Shooter Snowbreak Containment Zone Tentukan Tanggal Rilis

Game Shooter Snowbreak Containment Zone Tentukan Tanggal Rilis

oleh Kusumo Aji Suryo
Mei 19, 2023

Kabar gembira, teman-teman! Game keren yang ditunggu-tunggu, Snowbreak Containment Zone, akhirnya mengumumkan tanggal rilis resminya yang sudah dinanti-nantikan. Ternyata kita...

Demian Saga Hadirkan Karakter Baru Gekkou, Gemes Abis!

Demian Saga Hadirkan Karakter Baru Gekkou, Gemes Abis!

oleh Kusumo Aji Suryo
Mei 19, 2023

Haegin baru saja merilis pembaruan terbaru untuk game mobile RPG koleksi mereka, Demian Saga: Chrono Pirates. Sudah lebih dari sebulan...

TERBARU

Jawaban Katla Hari Ini Rabu 31 Mei 2023 #496 Kota Portugal

Jawaban Katla Hari Ini Rabu 31 Mei 2023 #496, Kota Portugal

Mei 31, 2023
Tampik Rumor CDPR Mau Dibeli Sony, “CD Projekt Engga Dijual”

Tampik Rumor CDPR Mau Dibeli Sony, “CD Projekt Engga Dijual”

Mei 30, 2023
Assassin Creed Mirage Dihargai 50 Dollar dan Gratis Upgrade

Assassin Creed Mirage Dihargai 50 Dollar dan Gratis Upgrade

Mei 30, 2023
Keuntungan Microtransaction Destiny 2 Mencapai 160 Juta Dollar Kurang dari 2 Tahun

Keuntungan Microtransaction Destiny 2 Mencapai 160 Juta Dollar Kurang dari 2 Tahun

Mei 30, 2023
Pemain ini Bikin Map Ikonik CSGO di Minecraft!

Pemain ini Bikin Map Ikonik CSGO di Minecraft!

Mei 30, 2023
5 Karakter Genshin Impact Yang Butuh Elemental Mastery Tinggi

5 Karakter Genshin Impact Yang Butuh Elemental Mastery Tinggi

Mei 30, 2023
Genshin Impact Honkai Star Rail

Kode Redeem Honkai Star Rail 30 Mei 2023

Mei 30, 2023
Kode Genshin Impact 3.6

Kode redeem Genshin Impact 30 Mei 2023

Mei 30, 2023
Download Minecraft 1.18.12

Download Minecraft 1.18.12

Mei 30, 2023
Download Minecraft 1.19.40

Download Minecraft 1.19.40

Mei 30, 2023

REVIEW

Review A Space for the Unbound, Misteri Petualangan Sejoli Tanpa Ujung

A Space for the Unbound

Game terbaru Mojiken Studio bernama A Space for the Unbound sukses
Review Anime Boku No Pico Episode 3, Akhirnya Penderitaan Ini Selesai

Boku No Pico Episode 3

Penderitaan reviewer sudah berakhir !
Review Anime Boku No Pico Episode 2, Loh Kamu Masih Penasaran Lanjutannya?

Boku No Pico Espisode 2

Udah, kamu ga perlu nonton ! Jangan lanjut ke Episode 3
Review Anime Boku No Pico Episode 1, Kamu Ga Perlu Nonton?

Boku No Pico Episode 1

Udah, kamu ga perlu nonton !
  • About
  • Advertise
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Contact: +6281329890079

© 2023 Gamenosida.com

Tidak ada hasil
View All Result
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech

© 2023 Gamenosida.com

Go to mobile version
x
x