Hello player Mobile Legends kamu sudah tahu tidak hero OP apa saja yang ada di rank epic kebawah untuk saat ini?
ini penting lho, karena pasti kalian tahu kan bahwa tier epic ini merupakan tier neraka bagi hampir semua player Mobile Legends, meskipun berada dibawah tier legend dan mythic namun entah kenapa susah rasanya melewati tier satu ini.
Mengapa ya hal ini bisa terjadi, salah satu penyebabnya ialah pemain yang berada dalam tier epic ini biasanya mengandalkan emosi dan egois sehingga permainan tidak berjalan maksimal, jangan jangan kamu termasuk kedalamnya, waduh jangan ya!!.
Oleh karena itu, berikut hero op di rank epic yang dapat anda coba dalam permainan.
Nana
Hero satu ini seringkali membuat lawannya kesal, ini disebabkan skill yang dimiliknya dapat menstun hero lawan.
Hero ini sangat OP untuk kalian gunakan karena dapat memberikan dampak yang bagus untuk kelangsungan tim kamu.
Zilong
Zilong adalah salah satu hero fighter yang cukup terkenal di tier epic, zilong sangat berguna karena skil skilnya yang memberikan dampak cukup menyakitkan bagi lawan, selain itu saat ini zilong sering kali dipick di tier epic.