Gamenosida.com
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech
Tidak ada hasil
View All Result
Gamenosida.com
Tidak ada hasil
View All Result
Home Gaming

Spesifikasi dan Harga Dying Light: The Beast di PC

oleh Jason
September 8, 2025
Di Gaming
Spesifikasi dan Harga Dying Light: The Beast di PC

Game zombie selalu punya tempat tersendiri bagi para gamer, apalagi jika dikemas dengan nuansa horor sekaligus penuh aksi.

Techland kembali menghadirkan judul baru berjudul Dying Light: The Beast, sebuah game mandiri yang membawa pemain ke dunia pasca-apokaliptik yang gelap dan penuh misteri.

Kali ini, latar tempatnya adalah Hutan Castor, yang dulunya populer sebagai destinasi wisata namun kini menjadi sarang kengerian.

Gameplay & Cerita Dying Light: The Beast

Dalam game ini, pemain berperan sebagai sosok yang baru saja melarikan diri setelah 13 tahun dijadikan objek eksperimen.

Misi utama adalah memburu para penculik sekaligus mengungkap kebenaran yang jauh lebih besar. Hutan Castor kini dipenuhi dengan kelompok manusia yang punya kepentingan berbeda—ada yang siap membantu, tapi tidak sedikit yang menganggapmu ancaman.

BacaJuga

Spesifikasi dan Harga Game Dying Light: The Beast Tanpa Lag di PC!

Selain itu, monster mengerikan juga berkeliaran, menjadikan hutan ini sebagai wilayah berburu mematikan. Yang menarik, siapapun yang membeli Ultimate Edition Dying Light 2: Stay Human otomatis akan mendapatkan Dying Light: The Beast tanpa biaya tambahan.

Spesifikasi PC Dying Light: The Beast

Minimum

  • OS: Windows 10 (64-bit)
  • Prosesor: Intel Core i5-13400F / AMD Ryzen 7 5800X
  • RAM: 16 GB
  • GPU: GeForce GTX 1060 / AMD Radeon 5500 XT / Intel Arc A750
  • Storage: 70 GB (SSD wajib)

Rekomendasi

  • OS: Windows 10 (64-bit)
  • Prosesor: Intel Core i5-13400F / AMD Ryzen 7 7700
  • RAM: 16 GB
  • GPU: AMD Radeon 6750 XT / Intel Arc B580 / GeForce RTX 3070 Ti
  • Storage: 70 GB (SSD wajib)

Dari spesifikasi ini bisa disimpulkan kalau game cukup berat, jadi SSD sangat dianjurkan agar pengalaman bermain lebih lancar.

Info Harga Dying Light: The Beast

Untuk PC, pre-order sudah dibuka dengan harga:

  • Standard Edition: Rp699.000
  • Deluxe Edition: Rp815.500

Game ini akan resmi rilis pada 19 September 2025 untuk platform PS5, Xbox Series X|S, PS4, Xbox One, dan PC (Steam serta Epic Games Store).

Dying Light: The Beast hadir dengan cerita baru, gameplay menegangkan, dan spesifikasi yang cukup menantang.

Bagi penggemar game zombie, judul ini bisa jadi salah satu rilisan yang paling ditunggu tahun ini. Sudah siapkah PC kamu untuk menjajal horor baru dari Techland?

Tag: Dying Light: The Beast

Terkait Posts

Spesifikasi dan Harga Game Dying Light: The Beast Tanpa Lag di PC!

Spesifikasi dan Harga Game Dying Light: The Beast Tanpa Lag di PC!

oleh Jason
September 19, 2025

Setelah sukses dengan seri sebelumnya, Techland kembali menghadirkan game baru berjudul Dying Light: The Beast, yang resmi dirilis pada 18...

TERBARU

Realme P4 Power Segera Hadir, Fokus Baterai Super Besar!

Realme P4 Power Segera Hadir, Fokus Baterai Super Besar!

January 17, 2026
Oppo A6c Muncul dengan Spesifikasi Mirip A6x, Ini Bocoran Lengkapnya!

Oppo A6c Muncul dengan Spesifikasi Mirip A6x, Ini Bocoran Lengkapnya!

January 17, 2026
Infinix Note Edge

Bocoran Spesifikasi Infinix Note Edge yang Mulai Terungkap!

January 17, 2026
Summertime Saga

Summertime Saga v21.6801, Bocoran Update Terbaru dan Perkiraan Tanggal Rilis!

January 17, 2026
Motto Immortal

Motto Immortal Kode Redeem 2026

January 16, 2026
Motto Immortal Tier List, Karakter Terbaik untuk Didapatkan!

Motto Immortal Tier List, Karakter Terbaik untuk Didapatkan!

January 16, 2026
Bocoran Spesifikasi Oppo A6t 4G Terbaru 2026!

Bocoran Spesifikasi Oppo A6t 4G Terbaru 2026!

January 16, 2026
Bocoran Spesifikasi Oppo A6c Terbaru 2026!

Bocoran Spesifikasi Oppo A6c Terbaru 2026!

January 16, 2026
Why Instagram Videos Are Often Saved Before Any Edits

Why Instagram Videos Are Often Saved Before Any Edits

January 15, 2026
Bocoran Spesifikasi dan Harga vivo iQOO Z11 Turbo Terbaru

Bocoran Spesifikasi dan Harga vivo iQOO Z11 Turbo Terbaru

January 15, 2026
Gamenosida.com

Gamenosida media berita yang berfokus pada isu serta informasi menarik mengenai video game, industri game, serta Japanese Culture yang ada di Indonesia.

Contact: gamenosida@gmail.com

Seedbacklink

Informasi

  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • Sitemap

Partner

  • Digstraksi

Copyright @ 2025 Gamenosida. All right reserved

Tidak ada hasil
View All Result
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech

© 2025 Gamenosida.com