Gamenosida.com
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech
Tidak ada hasil
View All Result
Gamenosida.com
Tidak ada hasil
View All Result
Home Gaming

Panduan Genshin Impact: Cara Menghubungkan Akun HoYoverse dengan Facebook, Google, Twitter, Dll

oleh Arif Gamenosida
December 14, 2022
Di Gaming, Mobile, PC, Playstation, XBOX
Panduan Genshin Impact: Cara Menghubungkan Akun HoYoverse dengan Facebook, Google, Twitter, Dll

Akun Genshin Impact kamu sempat terkendala dan sulit masuk? Salah satu solusi yang dapat kamu lakukan adalah dengan cara menghubungkan akun HoYoverse dengan akun pihak ketiga, seperti Facebook, Twitter, Google, Apple ID, dan Game Center.

Jadi, ketika kamu mengalami kesulitan login Genshin Impact dengan akun Facebook, kamu bisa menggunakan akun HoYoverse atau mungkin yang lainnya dengan catatan sudah terhubung.

Solusi tersebut juga sekaligus menjawab permasalahan yang dialami beberapa pemain Genshin Impact baru-baru ini.

Melalui akun sosial media resminya, pihak Genshin Impact mengumumkan bahwa terjadi permasalahan pada layanan Facebook.

Hal ini menyebabkan beberapa Traveler tidak dapat login ke dalam game Genshin Impact secara normal.

Pihak Genshin Impact sendiri juga menyarankan untuk login menggunakan pihak ketiga untuk menghubungkan akunnya dengan akun HoYoverse.

Setelah terhubung, Traveler dapat login ke Genshin Impact dengan alternatif atau pilihan akun yang lebih banyak.

Nah, buat kalian yang mungkin masih belum menghubungkan akun HoYoverse dengan akun pihak ketiga atau sebaliknya, yuk simak panduan berikut ini.

BacaJuga

Voice Actor Kinich Genshin Impact Diubah

Genshin Impact v5.5 Hadirkan Beragam Update Baru, Ini Rangkuman Infonya!

Top 7 Game Mobile Mirip Genshin Impact yang Harus Kamu Coba di 2025

Kapan Genshin Impact 5.4 Dirilis, Waktu & Tanggal Rilis!

Livestreaming Genshin Impact 5.4 Tuai Kontroversi

Cara Menghubungkan Akun Pihak Ketiga (Facebook/ Twitter/ Google/ Apple ID/ Game Center) dengan Akun HoYoverse:

Panduan Genshin Impact: Cara Menghubungkan Akun HoYoverse dengan Facebook, Google, Twitter, Dll

  1. Masuk atau login ke dalam game Genshin Impact menggunakan akun (Facebook/ Twitter/ Google/ Apple ID/ Game Center), dengan asumsi kamu belum memiliki akun HoYoverse/miHoyo.
  2. Setelah login ke dalam game, pilih menu Paimon > Pengaturan > Akun > Pusat Akun.
  3. Setelah itu, pilih Link account > Tekan tombol Link.
  4. Hubungkan akun HoYoverse yang sesuai dengan UID melalui email atau username.
  5. Akun HoYoverse yang baru saja kamu hubungkan (email atau username dan kata sandi) adalah akun HoYoverse yang akan langsung terhubung dengan akun game kamu.

Setelah menyelesaikan semua langkah di atas, artinya kamu sudah menghubungkan akun pihak ketiga (Facebook/ Twitter/ Google/ Apple ID/ Game Center) dengan akun HoYoverse.

Adapun cara lainnya yang dapat kamu lakukan tanpa harus membuka Genshin Impact terlebih dahulu.

Silahkan kunjungi link berikut ini: https://account.hoyoverse.com.

Setelah mengunjungi link tersebut, kamu tinggal login dengan akun HoYoverse. Caranya dengan masukkan email dan password atau kata sandi.

Lalu pilih menu “Keamanan Akun”, perhatikan bagian “Akun Terhubung”.

Di situ kalian dapat menghubungkan akun-akun pihak ketiga yang diinginkan. Mulai dari Facebook, Twitter, Google, Apple ID, Game Center, dan PSN.

Setelah semuanya terhubung, kalian dapat login Genshin Impact dengan salah satu akun tersebut.

Jadi jika terjadi permasalahan terkait kesulitan login Genshin Impact menggunakan Facebook, kamu tinggal login menggunakan akun HoYoverse atau pilihan akun pihak ketiga lainnya.

Tag: game RPGGenshin impacthoyoversemihoyo

Terkait Posts

Voice Actor Kinich Genshin Impact Diubah

Voice Actor Kinich Genshin Impact Diubah

oleh Jason
March 27, 2025

Kabar kurang menyenangkan datang bagi para penggemar. Voice actor (VA) yang mengisi suara karakter Kinich dalam versi bahasa Inggris resmi...

Genshin Impact v5.5 Hadirkan Beragam Update Baru, Ini Rangkuman Infonya!

Genshin Impact v5.5 Hadirkan Beragam Update Baru, Ini Rangkuman Infonya!

oleh Jason
March 16, 2025

Genshin Impact versi 5.5 segera hadir dengan berbagai pembaruan yang akan dinikmati oleh para pemain. Update ini membawa banyak konten...

Top 7 Game Mobile Mirip Genshin Impact yang Harus Kamu Coba di 2025

Top 7 Game Mobile Mirip Genshin Impact yang Harus Kamu Coba di 2025

oleh Jason
March 5, 2025

Genshin Impact telah menjadi standar baru bagi game RPG gratis, terutama di platform mobile. Dengan eksplorasi dunia terbuka, grafik bergaya...

Livestreaming Genshin Impact 5.4 Tuai Kontroversi

Kapan Genshin Impact 5.4 Dirilis, Waktu & Tanggal Rilis!

oleh Jason
January 23, 2025

HoYoverse telah mengumumkan tanggal dan waktu untuk livestream versi 5.4 Genshin Impact yang sangat dinanti-nanti. Biasanya, program spesial ini dilakukan 12...

Livestreaming Genshin Impact 5.4 Tuai Kontroversi

Livestreaming Genshin Impact 5.4 Tuai Kontroversi

oleh Jason
January 23, 2025

Komunitas Genshin Impact saat ini sedang ramai membahas update 5.4 yang akan datang. Dengan banyaknya spekulasi dan kritik, mari kita...

Bangboo Zenless Zone Zero

Bangboo Zenless Zone Zero Tier List, Terbaik dari S ke C!

oleh Jason
September 11, 2024

Bagi para pemain Zenless Zone Zero yang bingung menentukan Bangboo mana yang terbaik untuk digunakan, artikel ini bisa jadi panduan...

TERBARU

Bocoran Spesifikasi Oppo A6 Terbaru, Rilis Pertengahan Januari 2026!

Bocoran Spesifikasi Oppo A6 Terbaru, Rilis Pertengahan Januari 2026!

January 14, 2026
Kode Redeem Dragon Traveler Terbaru 2026

Kode Redeem Dragon Traveler Terbaru 2026

January 14, 2026
Cara Unlock dan Blokir Grok di Twitter Indonesia (X)

Cara Unlock dan Blokir Grok di Twitter Indonesia (X)

January 14, 2026
Tokyo Ghoul: Carnivore Kode Redeem 2026

Tokyo Ghoul: Carnivore Kode Redeem 2026

January 13, 2026
Daftar Server Cobblemon Minecraft Gratis untuk Dimainkan Terbaru!

Daftar Server Cobblemon Minecraft Gratis untuk Dimainkan Terbaru!

January 13, 2026
Cara Install Cobblemon di Server Minecraft Guide!

Cara Install Cobblemon di Server Minecraft Guide!

January 13, 2026
15 Aktivitas Harian Heartopia yang Wajib Dilakukan Pemain

15 Aktivitas Harian Heartopia yang Wajib Dilakukan Pemain Guide!

January 12, 2026
Bocoran Spesifikasi dan Harga vivo Y500i, Dengan Performa Tinggi & Baterai Besar!

Bocoran Spesifikasi dan Harga vivo Y500i, Dengan Performa Tinggi & Baterai Besar!

January 12, 2026
8 Game Offline Adventure Terbaru Android 2026

7 Game Offline Adventure Terbaru Android iOS 2026

January 12, 2026
2 Cara Unlock Chat di Roblox Guide Verifikasi Umur

2 Cara Unlock Chat di Roblox Guide Verifikasi Umur

January 10, 2026
Gamenosida.com

Gamenosida media berita yang berfokus pada isu serta informasi menarik mengenai video game, industri game, serta Japanese Culture yang ada di Indonesia.

Contact: gamenosida@gmail.com

Seedbacklink

Informasi

  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • Sitemap

Partner

  • Digstraksi

Copyright @ 2025 Gamenosida. All right reserved

Tidak ada hasil
View All Result
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech

© 2025 Gamenosida.com