Kode redeem FF permanen merupakan sebuah code harian gratis yang paling sering diincer oleh semua pemain Free Fire.
Soalnya kode redeem FF ini dapat membuat penggunanya jadi bisa klaim hadiah gratis menarik secara permanen selama-lamanya tanpa harus bayar sepeser pun.
Kalo kamu mau, kode redeem FF permanen 13 Desember 2022 pun sudah tersedia dan kami bagikan di akhir artikel barikut ini.
Tapi sebelum masuk ke situ, yuk kita simak dulu cara biar bisa klaimnya supaya kamu gak pusing sendirin.
Cara Klaim Kode Redeem FF Permanen 13 Desember 2022 dengan Cepat dan Mudah Gake Pake Ribet

– Masuk ke situs Garena Free Fire dengan cara klik DI SINI
– Login pake akun game Free Fire milik pribadi yang sebelumnya sudah kamu bind pake akun Google, Facebook, Twitter, VK, dan lain sebagainya.
– Terus kamu tinggal masukin aja kode redeem FF permanen yang terdiri dari 12 atau 16 karakter unik.
– Klik tombol “Konfirmasi” dan tunggu beberapa saat.
Secara otomatis hadiah akan masuk ke dalam akun game milikmu jika sudah login di HP.
Kalo belum, kamu bisa tunggu beberapa menit dan coba check lagi lewat HP.
CATATAN:
- Kamu gak bisa klaim Kode Redeem FF pake akun guest
- Kode Redeem FF selalu terdiri dari ANGKA dan HURUF
- Kode Redeem FF selalu terdiri dari 12 atau 16 karakter unik
- Kode redeem FF yang sudah kadaluarsa enggak bisa dipake buat klaim lagi.
Hadiah yang berbentuk ITEM akan masuk ke dalam In-game Mail (Kotak Surat).
Sedangkan hadiah yang berjenis mata uang seperti Gold dan Diamond akan masuk secara otomatis ke saldo in-game.