Gamenosida.com
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech
Tidak ada hasil
View All Result
Gamenosida.com
Tidak ada hasil
View All Result
Home Gaming

Guide Project W – Kekuatan, dan Kelemahan Tiap Element

oleh Orange Cat
December 27, 2022
Di Gaming, Guide
Guide Project W

Guide Project W

Berikut kami akan memberikan guide Project W. Sama seperti game Turn based RPG lainnya, Project W menghadirkan sebuah story line menarik dengan sistem gameplay weakness dan strength yang bisa digunakan untuk tiap elemen yang ada.

Di dalam game ini, pemain bisa menggunakan lebih dari 5 element yang bisa digunakan dalam game dimulai dari Fire, Water, Earth, Darkness, dan Light.

Setiap element memiliki strength dan weakness yang berarti kekuatan dan kelemahan dengan element lainnya, dan jika digunakan untuk monster dengan element tersebut akan menghadirkan sinergi yang kuat atau lemah satu dibandingkan yang lainnya.

BacaJuga

6 Game yang Dulunya Dihina Namun Dipuji Sekarang!

5 Kesalahan Pemain Free Fire yang Buatmu Jadi Noob 2025!

Ragnarok V: Returns Hari Pertama, Guide Tips & Tricks untuk Pemula!

9 Game Turn-Based Gratis Terbaik yang Wajib Kamu Coba

Mobile Legends Cara Mendapatkan Skin Legend, All Star, Stun, & Sparkle Paling Murah!

Disini, kami akan memberikan guide Project W, yang menghadirkan penjelasan untuk element-element tersebut, dan element apa saja yang harus kalian gunakan untuk mengkounter element tersebut.

Simak artikel berikut ini untuk mendapatkan guide Project W di android dan iOS!

Guide Project W – Element

Sebelum mengetahui counter element dari game Project W, pemain harus mengetahui 5 element yang ada di dalam game, adalah:

  • Fire
  • Water
  • Earth
  • Darkness
  • Light

Setiap element memiliki kekuatan dan kelemahannya masing-masing. Disini, pemain bisa menggunakan koneksi tersebut untuk mempermudah melewati stages yang ada, karena setiap hero atau musuh memiliki element yang disebutkan diatas.

Jadi dengan menggunakan element untuk mengcounter hero tersebut, kalian tidak hanya bisa berjuang di dalam game, namun juga mendapatkan keuntungan dalam membunuh musuh dengan mudah.

Terlebih lagi, ketika menggunakan element yang mereka lemah, damage dari attack yang kalian berikan akan lebih besar, dengan crit chance yang lebih tinggi sehingga musuh akan lebih mudah mati karena damage yang besar.

Di lain sisi, ketika pemain menggunakan element yang mereka lebih kuat, damage dari attack akan berkurang, sehingga musuh akan lebih susah untuk dibunuh. Terlebih lagi, Crit chance akan berkurang sehingga musuh akan terlihat lebih kuat.

Guide Project W – Counter Element, Kekuatan, Kelemahan:

Guide Project W
Guide Project W

Dengan penjelasan diatas, dibawah ini adalah kelemahan, kekuatan, dari tiap-tiap element di Project W:

  • Fire lebih kuat dari Earth namun lemah terhadap Water
  • Water lebih kuat terhadap Fire namun lebih lemah terhadap Earth
  • Earth lebih kuat terhadap Water namun lemah terhadap Fire
  • Light lebih kuat dari Dark namun lemah terhadap element yang sama
  • Dark lebih kuat dari Light namun lemah terhadap elemen yang sama.

Project W adalah game turn based RPG games dengan story line yang apik dan gameplay yang berbeda.

Disini, pemain bisa melihat beragam musuh dengan tipe yang berbeda, dan semoga artikel ini bisa membantu kalian dalam memainkan game mobile tersebut.

Semoga guide ini bisa membantu kalian dengan mudah, simak artikel lain dari kami untuk dapatkan rekomendasi guide lainnya.


Baca lagi artikel lain dari Kucing Oren [Orange Cat] dan Artikel lain dari penulis berbakat Gamenosida lainnya di website kami, silahkan kunjungi sosial media Gamenosida di Facebook, Twitter, dan Youtube untuk opsi mengkontak kami.

Tag: GamesGuideProject WRPGTurn-based

Terkait Posts

6 Game yang Dulunya Dihina Namun Dipuji Sekarang!

6 Game yang Dulunya Dihina Namun Dipuji Sekarang!

oleh Orange Cat
April 9, 2025

Dalam dunia game, tidak semua rilis berjalan mulus. Ada kalanya sebuah game yang ditunggu-tunggu justru dirilis dalam kondisi belum siap,...

5 Kesalahan Pemain Free Fire yang Buatmu Jadi Noob 2025!

5 Kesalahan Pemain Free Fire yang Buatmu Jadi Noob 2025!

oleh Orange Cat
April 4, 2025

Bermain Free Fire dengan konsisten tanpa memperbaiki kesalahan dasar bisa membuatmu terjebak sebagai pemain noob. Banyak hal yang sebenarnya bisa...

Ragnarok V: Returns Hari Pertama, Guide Tips & Tricks untuk Pemula!

Ragnarok V: Returns Hari Pertama, Guide Tips & Tricks untuk Pemula!

oleh Orange Cat
March 27, 2025

Memulai perjalanan di Ragnarok V: Returns bisa terasa membingungkan, terutama bagi pemain baru. Dengan banyaknya quest, mekanisme grinding, dan berbagai...

9 Game Turn-Based Gratis Terbaik yang Wajib Kamu Coba

9 Game Turn-Based Gratis Terbaik yang Wajib Kamu Coba

oleh Orange Cat
March 22, 2025

Mencari game turn-based gratis yang seru dan berkualitas tinggi untuk dimainkan di ponselmu? Berikut adalah daftar 9 game turn-based terbaik...

Mobile Legends Cara Mendapatkan Skin Legend, All Star, Stun, & Sparkle Paling Murah!

Mobile Legends Cara Mendapatkan Skin Legend, All Star, Stun, & Sparkle Paling Murah!

oleh Orange Cat
March 22, 2025

Mobile Legends selalu menghadirkan berbagai event menarik yang memungkinkan pemain mendapatkan skin eksklusif dengan harga yang lebih terjangkau. Bagi para...

Bocoran Update Revamp Eudora di Mobile Legends, Skill Ultimate Jadi Multi Target!

Bocoran Update Revamp Eudora di Mobile Legends, Skill Ultimate Jadi Multi Target!

oleh Orange Cat
March 20, 2025

Mobile Legends kembali menghadirkan revamp untuk salah satu hero klasiknya, Eudora. Kali ini, perubahan yang diberikan cukup signifikan, terutama pada...

TERBARU

Cara Mendapatkan Gear ODM untuk Counter Titan di PUBG Mobile

Berapa Total Size PUBG Mobile Terbaru 2025?

May 8, 2025
Cara Mendapatkan Gear ODM untuk Counter Titan di PUBG Mobile

Cara Mendapatkan Gear ODM untuk Counter Titan di PUBG Mobile

May 8, 2025
PUBG Mobile

Cara Dapat Titan Serum di PUBG Mobile Kolaborasi Attack on Titan

May 8, 2025
PUBG Mobile Rilis Attack on Titan di Update 3.8!

PUBG Mobile Rilis Attack on Titan di Update 3.8!

May 8, 2025
Analyzing Investment Directions in the Competition Between Two Major Cryptocurrencies

Analyzing Investment Directions in the Competition Between Two Major Cryptocurrencies

May 8, 2025
Seberapa Kuat Evo Gun P90 Gilded Corrosion Free Fire Terbaru?

Seberapa Kuat Evo Gun P90 Gilded Corrosion Free Fire Terbaru?

May 7, 2025
GTA 6 Rilis Trailer Kedua Siap Rilis Mei 2026

GTA 6 Rilis Trailer Kedua Siap Rilis Mei 2026

May 7, 2025
Cara Counter Orisa dengan Mei Stadium Overwatch 2 Guide

Cara Counter Orisa dengan Mei Stadium Overwatch 2 Guide

May 7, 2025
3 Rekomendasi Sniper Terbaik PUBG Mobile

3 Rekomendasi Sniper Terbaik PUBG Mobile

May 7, 2025
PBOGA Mengoptimalkan Sistem Manajemen Akun Secara Menyeluruh, Perlindungan Aset Kripto Ditingkatkan Lagi

PBOGA Mengoptimalkan Sistem Manajemen Akun Secara Menyeluruh, Perlindungan Aset Kripto Ditingkatkan Lagi

May 6, 2025
  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • Sitemap
  • Digstraksi.com
  • Ngonoo
Contact: [email protected]

© 2024 Gamenosida.com

Tidak ada hasil
View All Result
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech

© 2024 Gamenosida.com

Go to mobile version