Game baru Xbox Game Pass Febuari – Maret 2023 yang bisa kamu mainin kalau sudah berlangganan.
Xbox Game Pass kembali lagi ngumumin game terbarunya yang bakalan masuk pada akhir Febuari dan awal Maret tahun ini.
Semua game baru Xbox Game Pass ini nantinya akan bisa kamu mainin pada tanggal 28 Febuari dan 2-3 Maret 2023 sesuai jadwalnya.
Langsung aja berikut adalah judul gim-gim baru yang diumumkan itu:
Merge & Blade – 28 Febuari 2023 (Konsol, PC dan Cloud)
Spesifikasi MINIMUM Merge & Blade
- OS: Windows 7
- Prosesor: Duo Core Intel atau Amd
- Memori: RAM 1 GB
- Grafis: Memori video 256 MB
- HDD / SSD: 500 MB ruang yang tersedia untuk install penuh
Soul Hackers 2 – 28 Febuari 2023 (Konsol, PC, dan Cloud)
Spesifikasi MINIMUM Soul Hackers 2
- Wajib perlu prosesor 64-bit dan sistem operasi
- Sistem Operasi: Windows 10
- Prosesor: Intel Core i5-3470 atau AMD Ryzen 3 1200
- Memori: RAM 8 GB
- Grafis: NVIDIA GeForce GTS 450, 1 GB atau AMD Radeon HD 5770, 1 GB
- DirectX: Versi DX 11
- HDD / SDD : 22 GB ruang yang tersedia untuk install penuh
- Catatan Tambahan: Setting Low 1080p @ 30 FPS (Skala Render 80%)
F1 22 – 2 Maret 2023 (Konsol dan PC)
Spesifikasi MINIMUM F1 22
- Wajib perlu prosesor 64-bit dan sistem operasi
- OS:
- Windows 10 64-bit (Versi 1909)
- Untuk Ray Tracing atau VR: Windows 10 64-bit (Versi 2004)
- Prosesor:
- Intel Core i3-2130 / AMD FX 4300
- Untuk VR: Intel Core i5-9600k atau AMD Ryzen 5 2600X
- Memori: RAM 8 GB
- Grafik:
- NVIDIA GTX 1050 Ti / AMD RX 470
- Untuk Ray Tracing: GeForce RTX 2060 / Radeon RX 6700 XT
- Untuk VR: NVIDIA GTX 1660 Ti atau AMD RX 590
- DirectX: Versi DX 12
- Jaringan: Koneksi Internet broadband
- HDD / SSD: 80 GB ruang yang tersedia untuk install penuh
- Kartu Suara: Kompatibel dengan DirectX
- Dukungan VR: SteamVR. Keyboard dan mouse diperlukan
Wo Long: Fallen Dynasty – 3 Maret 2023 (Konsol PC dan Cloud)
Spesifikasi MINIUM Wo Long: Fallen Dynasty
- Membutuhkan prosesor 64-bit dan sistem operasi
- OS: Windows® 10 / Windows® 11, 64 bit
- Prosesor: Intel® Core™ i5-8400 / AMD Ryzen™ 5 3400G
- Memori: RAM 8 GB
- Grafis: GeForce GTX 1650 4GB / Radeon RX 570 4GB
- DirectX: Versi 12
- Jaringan: Koneksi Internet broadband
- HDD / SSD: 60 GB ruang yang tersedia untuk install penuh
- Kartu Suara: stereo 16 bit, file WAVE 48kHz
- Catatan Tambahan: HDD、720P、30FPS
Ya itulah game baru Xbox Game Pass Febuari – Maret 2023 yang bakalan bisa kamu mainin kalau sudah berlangganan.
Sampai di sini adakah game yang paling pengen kamu mainkan?
Jangan lupa buat follow kami di Facebook, Instagram, YouTube, dan Twitter ya!
Supaya kalian gak ketinggalan artikel-artikel terbaru dari Gamenosida.com
Atau kalian juga bisa klik tombol lonceng biar dapet notif tentang artikel yang baru saja terbit.
Untuk kamu yang belum atau mau berlanggan layanan milik Microsoft itu bisa langsung saja pergi situs resmi Xbox dengan cara KLIK DI SINI.
Xbox Game Pass sendiri sudah tersedia di Indonesia dalam bentuk Xbox PC Game Pass dengan harga mulai dari Rp14,999 saja.
Kalo tidak punya kartu kredit, kamu bisa pakai Jasa pihak ketiga yang saat ini sudah tersedia banyak di Internet dan toko-toko Online.
Tentang Xbox Game Pass
Xbox Game Pass adalah sebuah layanan bermain game keluaran Microsoft yang beriskan lebih dari 100 judul game menarik.
Dengan layanan ini kamu bisa main game apapun sepuasnya dengan seorang diri atau bersama teman-teman.
Selain itu kamu juga bisa bermain game-game ikonik buatan Bethesda dan judul-judul perdana dari Xbox Game Studios yang sangat amat seru.
Termasuk Minecraft Bedrock Edition, Java Edition, dan Minecraft Beta.