Gamenosida.com
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech
Tidak ada hasil
View All Result
Gamenosida.com
Tidak ada hasil
View All Result
Home Gaming

Fakta Menarik Tentang Razor Genshin Impact, Penghuni Hutan

oleh Kusumo Aji Suryo
December 3, 2022
Di Gaming, Mobile
Razor Genshin Impact

Razor Genshin Impact merupakan karakter dengan rarity bintang 4 yang tidak boleh kamu remehkan. Karena, karakter ini memiliki skill dan damage besar plus animasi yang baik karena skill yang ditampilkan akan berkaitan dengan serigala.

Razor cukup kuat, tinggi dan terlihat awut-awutan. Tapi, jangan salah, karena karakter ini memiliki latar belakang yang cukup baik dan memegang peran penting dalam menjaga perdamainan di Mondstadt. Biodata Razor Genshin Impact.

Razor merupakan salah satu karakter yang disukai Klee di luar dari kesatuan ksatria Favonius. Hal ini dikarenakan sifatnya yang baik dan suka membantu Klee membereskan setiap kekacauan yang dilakukannya.

BacaJuga

Voice Actor Kinich Genshin Impact Diubah

Genshin Impact v5.5 Hadirkan Beragam Update Baru, Ini Rangkuman Infonya!

Top 7 Game Mobile Mirip Genshin Impact yang Harus Kamu Coba di 2025

Kapan Genshin Impact 5.4 Dirilis, Waktu & Tanggal Rilis!

Livestreaming Genshin Impact 5.4 Tuai Kontroversi

Biodata Razor Genshin Impact

Razor Genshin Impact

Namun, sebelum kamu mengenal karakter ini lebih jauh, akan lebih baik jika kamu memahami biodata dari Razor, yaitu:

  • Tanggal lahir : 9 September
  • Usia : 16 tahun
  • Tinggi badan : 5’5”
  • Konstelasi : Lupus Minor
  • Model : Pria dengan perawakan medium
  • Senjata utama : Claymore (pedang besar)
  • Region : Mondstadt
  • Afiliasi : Wolvendom
  • Vision : Electro
  • Makanan khusus : Puppy-Paw Hash Brown
  • Title : Legend of Wolvendom

Latar Belakang Razor

Razor Genshin Impact

Razor merupakan anak laki-laki dengan rambut panjang berwarna abu-abu, memiliki mata merah dan kulit pucat. Dia memiliki beberapa bekas luka ditubuhnya termasuk di pipi kiri dan ditangannya. Luka ini muncul saat dia bersama dengan keluarga serigalanya di alam liar.

Belum diketahui siapa sebenarnya keluarga asal dari Razor. Karena selama ini, Razor dibesarkan oleh segerombolan serigala yang pada akhirnya teman-teman serigalanya mati meninggalkan dirinya sendiri.

Selama ini, Razor tidak merasa sebagai manusia melainkan serigala namun dia menyadari bahwa dirinya tidak mirip dengan serigala dan Razor tidak menyukai hal tersebut. Pemikiran Razor berubah saat dia bertemu dengan Varka sang grand master di knight of Favonius sebelumnya.

Varka yang menemukan Razor pelan-pelan berbicara dan mengajarkannya banyak hal. Sampai akhirnya Razor dapat berbicara secara normal dan bisa melakukan berbagai hal layaknya manusia. Bisa dikatakan bahwa Varka merupakan orangtua sekaligus mentor bagi Razor karena dialah yang mengajarkannya dari awal.

Biarpun pada awalnya tinggal di alam liar, Razor tidak kalah cerdas dengan anak lainnya. Hal ini dapat dilihat dari bagaimana dia menyelesaikan berbagai masalah. Contohnya saja, dia bisa cepat menyelesaikan berbagai masalah yang dibuat Klee saat mereka berada di Wolvendom.

Razor sangat menyukai daging dan bertolak belakang dengan sayuran. Kesukaannya ini disebabkan dia telah lama hidup bersama keluarga serigalanya sehingga preferensi mereka tentang makanan mempengaruhi Razor.

Fakta Menarik dari Razor Genshin Impact

Razor Genshin Impact

Razor memiliki latar belakang yang cukup unik dibandingkan dengan karakter di Genshin Impact lainnya. Dengan latar belakang tersebut, pastinya terdapat banyak fakta menarik dari Razor yang harus diketahui dengan baik, seperti:

1. Namanya diberikan Grand Master Knight of Favonius

Seperti yang sudah dipahami sebelumnya bahwa Razor dibesarkan oleh kawanan serigala dari kecil. Jadinya dia tidak tahu ada manusia lain yang mirip dengannya. Dia juga tidak mengerti bahasa manusia serta tidak memiliki nama.

Namun, saat grand master knight of Favonius sebelumnya yang bernama Varka menemukannya. Razor beranggapan bahwa Varka lebih mirip dengannya dan mulai mempertanyakan tentang dirinya sendiri.

Razor kemudian dibawa ke kesatuan Favonius dan selama itu Varka merehabilitasi sehingga dapat berinteraksi dengan manusia pada umumnya. Varka mengajarkan Razor cara bertarung sehingga bisa membela diri dan menjaga orang-orang yang disayanginya.

2. Takut Kepada Lisa dan Klee

Razor Genshin Impact diajarkan cara bertarung oleh Varka. Namun, untuk elemen electro dia diajarkan oleh Lisa the Librarian of Knight of Favonius. Selain Lisa lebih memahami tentang elemen dia juga pengguna elemen electro jadi tidak heran jika dia menjadi mentor dari Razor.

Walaupun demikian, Razor lebih ahli dalam pertarungan jarak dekat sehingga dapat disimpulkan dia tidak bisa memaksimalkan apa yang diajarkan oleh Lisa. Namun, skill yang dimilikinya sangat baik dan keren bahkan untuk Razor yang baru mengenal dunia.

Sebagai seorang mentor, pastinya Lisa akan bertindak tegas dan menghukum muridnya. Hal ini membuat Razor menjadi hormat sekaligus takut kepada Lisa.

Karakter lain yang memiliki kedekatan dengan Razor adalah Klee yang suka memborbardir berbagai hal. Mereka sangat dekat satu sama lain, terutama saat Razor menyelesaikan masalah yang dibuat oleh Klee.

Walaupun demikian, Razor juga memiliki ketakutan pada Klee. Mengapa? Karena kemampuan bom milik Klee cukup berbahaya dan suara ledakannya sangat keras sehingga terasa lebih menakutkan bagi Razor yang memiliki telinga yang tajam.

3. Suka Daging Tapi Tidak dengan Sayuran

Tumbuh dengan kawana serigala membuatnya memiliki pandangan yang berbeda untuk beberapa hal termasuk makanan. Serigala menyukai daging dan hal ini membuat Razor suka makan daging baik itu mentah ataupun dimasak. Dia tidak suka sayuran karena itu adalah makanan dari buruannya.

Razor Genshin Impact merupakan karakter kuat namun hanya memiliki rarity bintang 4. Akan tetapi, karakter ini memiliki DPS yang baik sehingga banyak gamer yang menganggapnya bintang 5 yang menyamar di bintang 4. Oleh karena itu, pastikan kamu memiliki karakter ini dan nikmati semua skill yang dimilikinya.

Tag: banner genshin impactbiodata razor genshin impactbuild razorbuild razor genshin impactfakta razor genshin impactgame terbaikGenshin impactkarakter genshin impactrazorRazor Genshin Impacttinggi badantinggi badan razor genshin impact

Terkait Posts

Voice Actor Kinich Genshin Impact Diubah

Voice Actor Kinich Genshin Impact Diubah

oleh Orange Cat
March 27, 2025

Kabar kurang menyenangkan datang bagi para penggemar. Voice actor (VA) yang mengisi suara karakter Kinich dalam versi bahasa Inggris resmi...

Genshin Impact v5.5 Hadirkan Beragam Update Baru, Ini Rangkuman Infonya!

Genshin Impact v5.5 Hadirkan Beragam Update Baru, Ini Rangkuman Infonya!

oleh Orange Cat
March 16, 2025

Genshin Impact versi 5.5 segera hadir dengan berbagai pembaruan yang akan dinikmati oleh para pemain. Update ini membawa banyak konten...

Top 7 Game Mobile Mirip Genshin Impact yang Harus Kamu Coba di 2025

Top 7 Game Mobile Mirip Genshin Impact yang Harus Kamu Coba di 2025

oleh Orange Cat
March 5, 2025

Genshin Impact telah menjadi standar baru bagi game RPG gratis, terutama di platform mobile. Dengan eksplorasi dunia terbuka, grafik bergaya...

Livestreaming Genshin Impact 5.4 Tuai Kontroversi

Kapan Genshin Impact 5.4 Dirilis, Waktu & Tanggal Rilis!

oleh Orange Cat
January 23, 2025

HoYoverse telah mengumumkan tanggal dan waktu untuk livestream versi 5.4 Genshin Impact yang sangat dinanti-nanti. Biasanya, program spesial ini dilakukan 12...

Livestreaming Genshin Impact 5.4 Tuai Kontroversi

Livestreaming Genshin Impact 5.4 Tuai Kontroversi

oleh Orange Cat
January 23, 2025

Komunitas Genshin Impact saat ini sedang ramai membahas update 5.4 yang akan datang. Dengan banyaknya spekulasi dan kritik, mari kita...

Tencent Sedang Tidak Baik-baik Saja, Kenapa ?

Tencent Sedang Tidak Baik-baik Saja, Kenapa ?

oleh Kusumo Aji Suryo
February 1, 2024

Buat kalian yang penggemar game mobile tentunya kenal dengan salah satu raksasa di industri video game. Siapa lagi kalau bukan...

TERBARU

Analyzing Investment Directions in the Competition Between Two Major Cryptocurrencies

Analyzing Investment Directions in the Competition Between Two Major Cryptocurrencies

May 8, 2025
Seberapa Kuat Evo Gun P90 Gilded Corrosion Free Fire Terbaru?

Seberapa Kuat Evo Gun P90 Gilded Corrosion Free Fire Terbaru?

May 7, 2025
GTA 6 Rilis Trailer Kedua Siap Rilis Mei 2026

GTA 6 Rilis Trailer Kedua Siap Rilis Mei 2026

May 7, 2025
Cara Counter Orisa dengan Mei Stadium Overwatch 2 Guide

Cara Counter Orisa dengan Mei Stadium Overwatch 2 Guide

May 7, 2025
3 Rekomendasi Sniper Terbaik PUBG Mobile

3 Rekomendasi Sniper Terbaik PUBG Mobile

May 7, 2025
PBOGA Mengoptimalkan Sistem Manajemen Akun Secara Menyeluruh, Perlindungan Aset Kripto Ditingkatkan Lagi

PBOGA Mengoptimalkan Sistem Manajemen Akun Secara Menyeluruh, Perlindungan Aset Kripto Ditingkatkan Lagi

May 6, 2025
Acara CryTalk Diluncurkan dengan Semangat, Menghadirkan Gelombang Baru dalam Ekosistem Perdagangan Kripto

Acara CryTalk Diluncurkan dengan Semangat, Menghadirkan Gelombang Baru dalam Ekosistem Perdagangan Kripto

May 6, 2025
PBOGA Menata Ulang Mekanisme Peninjauan Proyek, Standar Peluncuran Kripto Ditingkatkan Lagi

PBOGA Menata Ulang Mekanisme Peninjauan Proyek, Standar Peluncuran Kripto Ditingkatkan Lagi

May 6, 2025
Cara Dapatkan Emote Jiraya MLBB X Naruto Tanpa Kode Redeem dan TikTok!

Cara Dapatkan Emote Jiraya MLBB X Naruto Tanpa Kode Redeem dan TikTok!

May 6, 2025
Cara Unlock Refresh Rate & Grafik Ultra 120 FPS Mobile Legends

Cara Unlock Refresh Rate & Grafik Ultra 120 FPS Mobile Legends

May 6, 2025
  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • Sitemap
  • Digstraksi.com
  • Ngonoo
Contact: [email protected]

© 2024 Gamenosida.com

Tidak ada hasil
View All Result
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech

© 2024 Gamenosida.com

Go to mobile version