Mojang Studios resmi merilis Minecraft Java Edition 1.19.3 sejak tanggal 7 Desember 2022.
Update versi terbaru Minecraft Java Edition tersebut mereka rilis ekslusif untuk PC dan Laptop saja, dan enggak bisa kamu temuin di perangkat lain seperti Mobile dan Console.
Link Download Minecraft Gratis Java Editon 1.19.3 pun sudah tersedia dan kami bagikan di bawah kalo kamu mau mainin gamenya.
Sambil scroll ke bawah, kamu juga bisa nyimak isi update baru yang dirlis sama developer game asal Swedia ini.
Isi Update Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3
NEW FEATURES IN 1.19.3 / Fitur Baru yang rilis di Minecraft Java Edition 1.19.3
- Beberapa fitur eksperimental kini tersedia melalui paket data eksperimental bawaan
- Menambahkan opsi aksesibilitas “Panorama Scroll Speed” baru
- Menambahkan skin default baru untuk pemain offline
- Menambahkan Efek suara kayu baru
SOUNDS / Efek Suara
- Berbagai jenis kayu kini punya efek suara unik sendirinya saat ditaruh, dipatahkan, atau diinjak
- Ada tiga set suara unik baru yaitu: Overworld wood types, Nether wood types, dan Bamboo (bila diaktifkan)
- Suara langkah kaki sekarang dapat didengar saat berjalan di atas Karpet, Lily Pads, dan Small Amethyst Buds
- Suara langkah kaki sekarang dapat didengar saat berjalan melalui Nether sprouts, Glow lichen, Crimson Roots, dan Warped Roots
CHANGES IN 1.19.3 / Perubahan yang rilis di Minecraft Java Edition 1.19.3
- Membuat ulang tab Inventaris di Mode Creative
- Menambahkan opsi Tab Item Operator di menu Kontrol yang dinonaktifkan secara default
- Vex sekarang punya tampilan model baru
- Dalam dimensi Nether, mob Endermen, Skeleton dan Wither Skeleton sekarang cuman muncul pada level light 7 ke bawah (bukan 11 ke bawah)
- Perubahan pada block support
- Perubahan blok spawner
- Perubahan pada fitur obrolan chat
- Menambahkan Draf Player Report
- Meningkatkan jendela layar Open to LAN screen
- Tombol Realms News sekarang akan menampilkan layar konfirmasi sebelum membuka tautan
- Kode Stronghold placement telah diubah menjadi lebih efisien, menyebabkan posisi benteng bergeser
- Stronghold masih berada di concentric rings, tetapi posisinya di cincin dapat berubah beberapa derajat
- Opsi “Teleport to Team Member” di menu penonton sekarang cuman muncul untuk tim saja dengan pemain target yang terlihat
- Perubahan pada tooltip
- Musik The Wild update telah diubah jadi sedikit lebih keras
CREATIVE INVENTORY / Inventory yang ada di Mode Creative
- Urutan tab dan konten yang ada di Inventaris mode game Creative telah disesuaikan untuk mempermudah pengalaman bermain ketika sedang mencari blok dan item yang relevan.
- Blok dan item telah dipindahkan ke kategori yang lebih cocok
- Blok sekarang dapat dipesan berdasarkan materialnya sebanyak mungkin
- Misalnya, semua blok dan varian Oak sekarang saling bersebelahan
- Menambahkan tab Colored Blocks yang berisi semua blok dengan 16 varian warna
- Petrified Oak Slab kini telah dihapus dari Creative Inventory
- Namun masih dapat diakses lewat command perintah
- Berikut adalah sejumlah Item yang hilang namun sudah ditambahkan ke Inventaris Mode Creative:
- Suspicious Stew
- Tooltop akan menunjukkan efek stew sebelum diambil dari Inventaris Kreatif
- Cuman efek stew saja yang tersedia via crafting atau Mooshrooms yang terdaftar
- Dragon Egg
- Ominous Banner
- Monster Spawner
- Semua 3 fireworks yang punya durasi terbang
- Operator-only blocks and itemsMereka cuman muncul di tab Operator Utilities jika pemain punya dua hal berikut:Opsi Operator Items Tab yang ada di menu Kontrol
- disetel ke AKTIF / ON
- Izin operator yang diperlukan
- Suspicious Stew
- Tooltip untuk semua item yang ada di Menu Kreatif dan di luar single-category tab akan menampilkan sebuah kategori baru di mana tempat item tersebut dapat ditemukan
- Sebelumnya hal ini cuman bisa dilakukan lewat tab pencarian
Vex / Mob Vex
- Perubahan model dan tekstur Vex
- Vex masih empertahankan hitbox lamanya, yang sekarang agak kebesaran, agar lebih mudah untuk dilawan
BLOCK SUPPORT
- Fence Gates tidak lagi memberikan center support di bawahnya
- Saat dibuka, Kotak Shulker akan mengeluarkan blok yang terpasang pada permukaan terbuka (seperti Torch)
- Blok yang membutuhkan support tidak dapat ditempatkan pada permukaan yang terbuka jika Kotak Shulker sedang dibuka
SPAWNERS
- Spawners tidak lagi punya tipe spawn mob default saat ditempatkan oleh pemain (sebelumnya adalah Pig)
- Tidak akan memancarkan partikel api saat tipe jenis mob spawn belum ditentukan
- Mengubah nama sebelumnya menjadi Monster Spawner agar sesuai dengan MInecraft
Bedrock Edition, dan menghapus warna teks ungu - Pick-block sekarang berfungsi untuk blok Spawner
- Jenis mob sekarang ditampilkan dalam deskripsi hover dari tumpukan item SpawnerJika jenis mob belum ditentukan, deskripsi hover akan menjelaskan cara menyetelnya
CHAT
- Chat Preview sekarang telah dihapus
- Pesan obrolan yang dihapus oleh moderator server tidak lagi disembunyikan sepenuhnya, melainkan diganti dengan teks yang menyatakan “This chat message has been deleted by the server.”
- Pesan obrolan yang dihapus sekarang akan ditampilkan di jendela obrolan setidaknya selama 3 detik sebelum disembunyikan
- Indikator Chat Trust Status telah diubah:
- Tag ‘Modified’ tidak akan lagi ditampilkan untuk pesan yang sudah dimodifikasi server jika cuman style saja yang diubah
- Ikon dan indikator tag ‘Modified’ sekarang berwarna abu-abu tua
- Tag ‘Not Secure’ sekarang berwarna abu-abu terang dan tidak memiliki ikon
- Pesan obrolan yang difilter sebagian kini menampilkan teks yang difilter sebagai hash abu-abu dengan teks terbang yang menyatakan bahwa teks telah difilter
- Layar Chat Reporting screen kini muncul saat pemain yang dilaporkan gabung kembali dengan obrolan
ADDED DRAFT PLAYER REPORTS / Menambahan Fitur Draft Player Report
Laporan Pemain sekarang dapat disimpan sementara sebagai draf saat terhubung ke server.
- Saat keluar dari layar Player Reporting, laporan dapat dibuang atau disimpan sebagai draf
- Draf akan selalu disimpan jika layar ditutup secara paksa (mis. pemain sekarat)
- Draf laporan disimpan hingga pemain meninggalkan server atau dunia saat ini
- Saat pergi, pemain akan diminta untuk membuang atau menyelesaikan dan mengirim laporan
LAN SCREEN / Layar LAN
- Layar LAN sekarang memungkinkan pemain untuk memilih port yang menjadi host dunia LAN
- Mode permainan dan tombol izinkan cheat sekarang diinisialisasi dengan nilai default dunia
TOOLTIPS
- Saat menelusuri tombol, tooltips akan muncul di atas atau di bawahnya
- Tooltip yang ditampilkan dalam keadaan terbang akan muncul di sebelah kursor mouse
- Tooltip dari tombol focus (difokuskan dengan menekan tab) lebih diprioritaskan daripada
- Tooltip dari tombol hover
Ya itulah sekilas daftar update yang rilis oleh Mojang Studios pada Update Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3
Daftar updatenya ini sebetulnya masih banyak, cuman kalo ditulis semua kamu mungkin jadi males bacanya.
Link Download Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 PC dan Laptop
Inilah link download Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 yang paling baru buat kamu unduh sekarang juga.
Adapun link download Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 yang kami taruh ini sifatnya resmi dan legal dari Mojang Studios selaku pihak developer game Minecraft.
Kenapa harus pake link download Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 yang resmi dan legal?
Tujuannya adalah supaya kamu bisa main dengan aman dan terhindar dari masalah virus malware yang berbahaya.
Langsung aja, kamu tinggal klik link download Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 di bawah.
> Link Download Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 DI SINI <
Ya itulah link download Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 yang bisa kamu pake buat main di PC dan Laptop sekarang juga.
Sampai di sini apakah kamu sudah berhasil download Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 di PC atau Laptop?
Mohon diingat kalau Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 cuman bisa kamu mainin lewat PC atau Laptop saja.
Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 enggak akan bisa kamu mainin lewat perangkat lainnya seperti Mobile Android iOS, atau konsol PlayStation dan Xbox.
Di sisi lain, Minecraft Gratis Java Edition 1.19.3 kini sudah tersedia pada layanan Xbox PC Game Pass milik Microsoft.
Jangan lupa buat follow kami di Facebook, Instagram, YouTube, dan Twitter ya!
Supaya kalian gak ketinggalan artikel-artikel terbaru dari Gamenosida.com
Atau kalian juga bisa klik tombol lonceng biar dapet notif tentang artikel yang baru saja terbit.