Daftar Semua Karakter Dalam Game Clash of Clans

Clash of Clans

Jika kalian tertarik dan masih memainkan game Clash of Clans, salah satu game paling populer oleh Supercell, maka kalian bisa menggunakan list atau daftar semua karakter dalam game  dibawah ini untuk mengetahui semua karakter yang ada.

Clash of Clans sendiri sudah dirilis di tahun 2012, namun masih populer sekarang ini, mendapatkan beragam spin off seperti Clash Royale dan yang paling baru dikembangkan Squad Buster.

Game ini menghadirkan sebuah gameplay simple, dimana kalian akan membuat village mu sendiri, membuat army mu, dan menghancurkan village lain untuk mendapatkan sumber daya dalam pertarungan tidak henti.

Berikut adalah daftar semua karakter dalam game Clash of Clans yang bisa dilihat dibawah ini, termasuk dengan kategori Troops mereka.

Daftar Karakter di Clash of Clans:

Normal Troops:

Normal Troops adalah pasukan di Clash of Clans yang bisa dilatih dan didapatkan langsung di Barracks. Berikut adalah daftar karakternya:

Dark Troops:

Dibuat di Dark Barracks, karakter dari Dark Troops ini memang lebih kuat, namun menggunakan resource yang lebih langka. Berikut daftar karakternya:

Super Troops:

Super Troops memiliki kemampuan spesial yang bisa diaktifkan dengan menggunakan Dark Elixir. Namun untuk membuka super troops ini cukup sulit karena pengguna harus mencapai Town Hall level 11. Berikut daftar karakter Super Troops:

Heroes

Heroes adalah karakter terbaik di dalam game yang memiliki kemampuan immortal, yang terpenting adalah untuk meningkatkan HP mereka sampai full sebelum memasukan mereka ke pertandingan. Heroes hanya ada 4 di dalam game, dan berikut informasinya:


Apa itu Clash of Clans:

Clash of Clans adalah game strategi gratis untuk dimainkan. Game ini dirilis pada tahun 2012, namun masih sangat populer hingga saat ini dan telah memunculkan seluruh franchise spin-off, seperti Clash Royale. Dalam game ini, kamu akan membangun desamu sendiri. Dengan pasukanmu sendiri, kamu akan berangkat untuk menyerang desa lain dan kamp goblin.

Game ini sekarang ini bisa di download di android Google Play Store, dan iOS App Store!


Baca lagi artikel lain dari Kucing Oren [Orange Cat] dan Artikel lain dari penulis berbakat Gamenosida lainnya di website kami, silahkan kunjungi sosial media Gamenosida di Facebook, Twitter, dan Youtube untuk opsi mengkontak kami.

Exit mobile version