Cara Mengkontak Kustomer Servis Sword Art Online Variant Showdown Jika Ada Masalah Refund

Cara Mengkontak Kustomer Servis Sword Art Online Variant Showdown

Cara Mengkontak Kustomer Servis Sword Art Online Variant Showdown

Cara mengkontak kustomer servis Swords Art Online Variant Showdown jika kalian mendapatkan masalah pada saat memainkan game mobile RPG baru tersebut.

Sword Art Online Variant Showdown merupakan salah satu game 3D aksi baru yang dirilis untuk memeriahkan anniversary anime Sword art online ke 10nya. Dikembangkan oleh Bandai Namco, dan memberikan sebuah dunia baru bernama Cross Edge dimana pemain harus menginvestigasi penyebab hilangnya memori pemain, kini pemain bisa mengikuti cerita baru dari Kirito dan Asuna.

Mendapatkan beragam hype terkait dengan game tersebut, pemain yang ingin mengkontak kustomer servis untuk game Sword Art Online Variant Showdown bisa menggunakan guide dibawah ini.

Kontak Kustomer Servis Sword Art Online Variant Showdown:

Pemain bisa mengkontak kustomer servis secara langsung jika kalian ingin menanyakan sesuatu di dalam game, atau mengkontak developer untuk mendapatkan info terkait dengan in-game bugs, refund, atau masalah lain terkait dengan IAP di dalam game.

Berikut adalah step by step, beberapa cara yang bisa digunakan untuk mengkontak kustomer servis Sword Art Online Variant Showdown secara resmi pada guide dibawah ini:

Sebelumnya Kunjungi FAQ untuk mencari Jawabanmu:

Cara Mengkontak Customer Service Sword Art Online Variant Showdown:

Untuk mengkontak Customer Servis, pemain harus mengisi Customer Support yang berada dalam bentuk formulir. Pemain bisa menemukan Customer Support Form pada website resmi Sword Art Online Variant Showdown, dan menyecroll ke bagian bahwa page dan menekan inquires option. Disini, pemain akan diberikan sebuah formulir panjang yang bisa dibaca, scroll sampai bahwa dan tekan check box untuk menyetujui term dan kondisi yang ada.

Setelahnya, baru pemain bisa mendapatkan support form yang bisa diisi oleh pemain untuk memberikan informasi terkait dengan masalah yang ada. Beberapa masalah yang bisa dipilih adalah terkait dengan in-app purchase, account atau bug, dan pemain harus memilih masalah yang cocok untuk masalahmu.

Setelah diisi, pemain akan diminta mengisi beberapa hal termasuk dengan:

Setelah mengisi formulir tersebut, pemain bisa langsung menekan tombol konfirmasi dan memberikan info-info dan detil terkait dengan masalah yang ada. Disini, pengembang dari Sword Art Online Variant Showdown akan mengkontakmu dalam waktu 72 jam atau 3 hari dan memberikan follow up mail dari akun email yang telah kalian sediakan.


Jika tidak diberikan informasi apapun oleh pihak Sword art online Variant showdown, kalian bisa mengkontak pihak developer langsung melalui akun sosial media mereka di Twitter dengan handle @SAOVS_WW atau @saovs.en pada akun facebook mereka.

Semoga artikel ini membantu kalian dalam game Sword Art Online Variant Showdown, dan pemain bisa mendapatkan jawaban atas masalah yang tengah kalian alami!


Baca lagi artikel lain dari Kucing Oren [Orange Cat] dan Artikel lain dari penulis berbakat Gamenosida lainnya di website kami, silahkan kunjungi sosial media Gamenosida di Facebook, Twitter, dan Youtube untuk opsi mengkontak kami.

Exit mobile version