Gamenosida.com
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech
Tidak ada hasil
View All Result
Gamenosida.com
Tidak ada hasil
View All Result
Home Gaming

Cara Menghapus Dunia di Minecraft dengan Cepat dan Mudah Bagi Pemula

oleh Faza Rabbani
February 8, 2023
Di Gaming, Guide
Cara Menghapus Dunia di Minecraft

Cara menghapus dunia di Minecraft secara step by step dengan cepat dan mudah beserta gambar.

Minecraft adalah sebuah permainan dunia pasir 8-bit yang sangat populer dan memiliki banyak sekali pemain aktif.

Namun beberapa diantaranya mungkin ingin menghapus dunia atau save data yang mereka miliki karena berbagai alasan.

Seperti dunia yang korup, sizenya terlalu besar, sudah enggak dimainin lagi, dan lain sebagainya.

Jadi gimana cara menghapusnya? Yuk kita simak sama-sama di sini.


Sebelumnya…

Sebelum tutorial ini dimulai, ada beberapa hal penting perlu kamu ketahui yaitu:

  • Penghapusan dunia Minecraft bersifat permanen.
  • Dunia Minecraft yang sudah dihapus secara permanen tidak dapat dikembalikan lagi.
  • Untuk berjaga-jaga sebaiknya kamu melakukan back up terlebih dahulu

Kalau sudah siap langsung aja kita masuk ke tutorial utamanya.


Cara Menghapus Dunia di Minecraft Bedrock Edition dan Pocket Edition

Cara Menghapus Dunia di Minecraft Bedrock Edition dan Pocket Edition

Berikut adalah cara untuk menghapus dunia di Minecraft Bedrock Edition dan Pocket Edition dengan cepat dan mudah.

– Masuk ke layar menu utama game Minecraft (Main Menu).

– Lalu, klik tombol “Play” yang paling atas dan kamu akan masuk ke dalam menu “World” Minecraft.

Cara Menghapus Dunia di Minecraft Bedrock Edition dan Pocket Edition

– Carilah dunia Minecraft yang pengen kamu hapus dan klik gambar icon pensil yang ada di bagian paling kanan.

– Pada pengaturan “Game Settings”, kamu tinggal scroll aja ke bawah sampai dasar.

Cara Menghapus Dunia di Minecraft Bedrock Edition dan Pocket Edition

– Di sini, kamu akan melihat opsi “Delete World” yang bisa ditekan dengan cara klik sekali atau sentuh sekali.

– Terakhir, kamu bisa langsung aja klik tombol “Delete” pada layar pop-up yang muncul di tengah-tengah.

– Selesai


Cara Menghapus Dunia di Minecraft Java Edition

Cara Menghapus Dunia di Minecraft Java Edition

Bisa dibilang caranya ini hampir mirip tetapi jauh lebih mudah dari sebelumnya.

– Masuk ke layar main menu Minecraft Java Edition.

BacaJuga

Panduan Mob Minecraft Breeze, Ternyata Begini!

Cara Memilih Minecraft Mob Vote 2023

Cara Install Minecraft di Chromebook

Cara Mendapatkan Heart of The Sea di Minecraft

Lokasi Semua Armor Trim di Minecraft

– Klik tombol Singleplayer yang paling atas.

Cara Menghapus Dunia di Minecraft Java Edition

– Pilih dunia Minecraft yang ingin kamu hapus secara permanen.

– Klik tombol “Delete” yang ada di bagian paling bawah.

– Tekan tombol “Delete” yang muncul pada layar game Minecraft.

– Selesai


Nah itulah paduan lengkap cara menghapus dunia di Minecraft Bedrock Edition, Pocket Edition, dan Java Edition dengan cepat dan mudah.

Sampai di sini apakah kamu sudah berhasil menghapusnya?

Jangan lupa untuk terus membaca artikel-artikel menarik lainnya di Gamenosida.com

Supaya kamu bisa terus mendapatkan informasi lainnya tentang seputar dunia Minecraft.


Tentang Game Minecraft

Minecraft adalah sebuah permainan dunia pasir di mana pemain diajak untuk pergi berpetualang sambil menempatkan banyak jenis block di sepanjang jalan-nya.

Eksplorasi dalam dunia game ini sangatlah tidak terbatas dan kamu bisa bikin jenis bangunan apa saja mulai dari yang paling biasa-biasa saja hingga yang keren abis seperti istana.

Di Minecraft, kamu bisa main Mode Creative dengan sumber daya bahan block yang enggak ada habis habisnya untuk dipake dengan sesuka hati.

Atau kamu juga bisa bermain mode survival untuk mencari tantangan sendiri sambil membuat senjata dan baju armor yang kuat agar bisa melawan monster monster berbahaya.

Dalam game ini kamu juga bisa merancarang sesuatu, pergi ekplorasi, dan bertahan hidup sendirian atau bermain bersama teman lewat perangkat mobile, konsol atau Windows 10 secara cross platform.

Tag: cara menghapus dunia di minecraftdunia minecrafttutorial minecraft

Terkait Posts

Panduan Mob Minecraft Breeze, Ternyata Begini!

Panduan Mob Minecraft Breeze, Ternyata Begini!

oleh Faza Rabbani
October 20, 2023

Breeze adalah mob Minecraft baru yang akan menghiasi dunia game dalam update 1.21 mendatang. Dalam panduan ini, kita akan membahas...

Cara Memilih Minecraft Mob Vote 2023

Cara Memilih Minecraft Mob Vote 2023

oleh Faza Rabbani
October 14, 2023

Minecraft Mob Vote 2023 kini hadir, memberi kita kesempatan untuk memilih Mob terbaru yang akan muncul dalam permainan. Dalam artikel...

Cara Install Minecraft di Chromebook

Cara Install Minecraft di Chromebook

oleh Faza Rabbani
September 13, 2023

Cara install Minecraft di Chromebook sekarang! Minecraft adalah game yang sangat populer, tetapi tahukah kamu bahwa kita juga bisa memainkannya...

cara mendapatkan heart of the sea

Cara Mendapatkan Heart of The Sea di Minecraft

oleh Faza Rabbani
September 8, 2023

Cara mendapatkan Heart of The Sea di Minecraft sekarang! Heart of the Sea adalah item langka dalam Minecraft yang sangat...

lokasi semua armor trim di minecraft

Lokasi Semua Armor Trim di Minecraft

oleh Faza Rabbani
August 3, 2023

Lokasi semua Armor Trim di Minecraft untuk kamu ambil sekarang! Armor Trim merupakan salah satu dari sekian fitur baru yang...

Cara Mendapatkan Semua Armor Trim di Minecraft

Cara Mendapatkan Semua Armor Trim di Minecraft

oleh Faza Rabbani
July 27, 2023

Cara mendapatkan semua Armor Trim di Minecraft sekarang juga! Armor Trim adalah salah fitur terbaru menarik yang hadir dalam update...

TERBARU

Daftar Semua Transportasi TheoTown & Fungsinya!

Daftar Semua Transportasi TheoTown & Fungsinya!

January 20, 2026
TheoTown

Cara Membuat Kereta Cargo Bekerja di TheoTown dengan Benar Guide

January 20, 2026
Cara Membuat Plugin Sendiri di TheoTown Guide!

Cara Membuat Plugin Sendiri di TheoTown Guide!

January 20, 2026
Cara Install Plugin Terbaru TheoTown

Cara Install Plugin Terbaru TheoTown Guide 2026

January 19, 2026
Cara Bangun Kota Komersil di TheoTown Guide

Cara Bangun Kota Komersil di TheoTown Guide

January 19, 2026
Cara Bermain dan Membangun Kota di TheoTown untuk Pemula (Update 2026)

Cara Bermain dan Membangun Kota di TheoTown untuk Pemula (Update 2026)

January 19, 2026
3 Alasan Kenapa Zona Kalian Tidak Bisa Berkembang TheoTown!

3 Alasan Kenapa Zona Kalian Tidak Bisa Berkembang TheoTown!

January 19, 2026
Realme P4 Power Segera Hadir, Fokus Baterai Super Besar!

Realme P4 Power Segera Hadir, Fokus Baterai Super Besar!

January 17, 2026
Oppo A6c Muncul dengan Spesifikasi Mirip A6x, Ini Bocoran Lengkapnya!

Oppo A6c Muncul dengan Spesifikasi Mirip A6x, Ini Bocoran Lengkapnya!

January 17, 2026
Infinix Note Edge

Bocoran Spesifikasi Infinix Note Edge yang Mulai Terungkap!

January 17, 2026
Gamenosida.com

Gamenosida media berita yang berfokus pada isu serta informasi menarik mengenai video game, industri game, serta Japanese Culture yang ada di Indonesia.

Contact: [email protected]

Seedbacklink

Informasi

  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • Sitemap

Partner

  • Digstraksi

Copyright @ 2025 Gamenosida. All right reserved

Tidak ada hasil
View All Result
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech

© 2025 Gamenosida.com