Gamenosida.com
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech
Tidak ada hasil
View All Result
Gamenosida.com
Tidak ada hasil
View All Result
Home Gaming

5 Item Paling Langka di Minecraft 1.19 dan Cara Mendapatkannya Lengkap

oleh Kusumo Aji Suryo
December 13, 2022
Di Gaming, PC
5 Item Paling Langka di Minecraft 1.19 dan Cara Mendapatkannya Lengkap

Mencari item paling langka di Minecraft tentunya akan menjadi suatu petualangan yang sangat menarik bagi kalian yang ngaku pemain sejati Minecraft.

Bahkan kalian yang memainkan game Minecraft secara Hardcore mungkin berusaha untuk mengkoleksi seluruh item di Minecraft.

Nah beberapa item ini meski terbilang langka, mungkin dari kalian yang secara tak sengaja pernah mendapatkannya.

9 Anime Musim Gugur Terbaik yang Bisa Kalian Tonton

Nah berikut adalah 5 item paling langka di Minecraft 1.19 dan bagaimana cara mendapatkannya.

1. Otherside Music Disc

5 Item Paling Langka di Minecraft 1.19 dan Cara Mendapatkannya Lengkap

Otherside Music Disc memiliki change drop sebesar 8.4% untuk spawn di chest alter Stronghold yang hanya memiliki chance spawn tak kalah kecil sebesar 2.5% di ancient city chest.

Banyak orang tentu memahami bahwa ada banyak cara untuk kalian agar bisa menonjol di Minecraft.

Karena PvP bukanlah salah satunya terutama bagi Minecraft Vanilla, sehingga show off atau pamer item langka yang kalian temukan jadi salah satu metode tersebut.

10 Anime Isekai Terbaik yang Wajib Kalian Tonton

Lagu yang hadir pada Music Disc sendiri cukup menarik lagu ini diawali dengan iringan musik yang bersemangat pada awalnya, masuk ke pertengahan laguna menjadi sangat dark dan detik jam akan terdengar. Aneh ya

2. ‘5’ Music Disc

5 Item Paling Langka di Minecraft 1.19 dan Cara Mendapatkannya Lengkap

Untuk memiliki Music Disc langka satu ini kalian perlu mengumpulkan 9 disc fragment untuk membuat disc satu ini.

Kalian bisa mendapatkan disc-nya dengan membuka chest di ancient city dengan chance sebesar 30% persen.

Meski terdengar cukup mudah kalian memerlukan 9 bagian untuk dapat memilikinya.

Banyak pemain megnhabiskan waktu untuk mengkoleksi kepingannya. Dimana Ancient City juga bukanlah tempat yang aman untuk dijelajahi.

3. Diamond horse armor

5 Item Paling Langka di Minecraft 1.19 dan Cara Mendapatkannya Lengkap

Yup salah satu alat untuk kalian flexing adalah armor untuk Kuda kesayangan mereka.

Kebanyakan player akan mengcraft leather horse armor dimana armor ini adalah satu-satunya yang bisa di craft untuk kuda-nya.

Banyak dari armor kuda ini bisa kalian temukan di chest yang kalian loot didalam game atau bangunan yang kalian temui.

Diamond Horse armor dapat kalian temui di chest dalam Dungeon, Desert Temple, End City, Jungle Temple, Nether Fortress, Stronghold dan blacksmith di desa.

Dengan banyaknya lokasi tersebut tentunya pemain akan senang karena kalian bisa mendapatkannya bukan ? wrong, spawn change dari Diamond Horse armor memiliki chance sebesar 11,8%

4. Elytra

5 Item Paling Langka di Minecraft 1.19 dan Cara Mendapatkannya Lengkap

Yup siapa asih yang tidak kenal Elytra, satu-satunya alat bagi pemain Minecraft untuk dapat terbang menjelajahi dunia Minecraft yang luasnya tak masuk akal ini.

Selain kuda yang sangat cepat, Elytra menjadi moda transportasi terbaik yang dapat pemain gunakan untuk dapat berpindah dari satu lokasi ke lokasi lainnya.

BacaJuga

Daftar Server Cobblemon Minecraft Gratis untuk Dimainkan Terbaru!

Cara Install Cobblemon di Server Minecraft Guide!

Update Baru Minecraft High Seas, Bocoran Biome Laut, Baby Mob, Jockey Baru, dan UI!

Bocoran Minecraft Snapshot 26.1 Update, Performa, Mob Baru dan Masih Banyak Lagi!

30+ Daftar Seed Minecraft Terbaru & Terbaik untuk Pemain Baru 2026

Tentu saja dengan menariknya fitur yang ditawarkan oleh developer ini, memiliki tingkat kesulitan drop yang cukup tak masuk akal.

Kalian bisa menemukan Elytra di End Island apabila kalian menemukan bangunan end ship disekitar tersebut.

End Ship hanya memiliki bangunan yang sangat mirip-mirip serta satu end ship dengan lainnya memiliki jarak ratusan hingga ribuan block satu dengan yang lainnya.

Sehingga mencari item ini akan jadi suatu PR yang perlu kalian lakukan selama beberapa jam.

5. Enchanted Golden Apples

5 Item Paling Langka di Minecraft 1.19 dan Cara Mendapatkannya Lengkap

The Enchanted Golden Apple adalah makanan terbaik yang ada di Minecraft memberikan pengembalian hunger dan saturation kepada pemainnya.

Untuk menemukan Enchanted Golden Apple, pemain perlu menemukannya di dungeon, mineshafts, desert temples, underwater ruins, dan bastion remnants.

Meski tak berikan hunger bar yang banyak, namun apple emas ini akan berikan buff PvP bagi kalian.

Tips Bermain Game Attack on Titan untuk Pemula

Jika kalian memakan apple ini pemain akan mendapatkan 8 heart protection, fire resistance 1, resistance 1, dan regenarasi 2.

Nah itu dia 5 item paling langka yang bisa kalian temukan di Minecraft.

Apakah kalian bisa menemukannya nanti ? atau dari kalian sudah banyak yang menemukannya ?

Tag: cara mencari golden apples minecraftgolden apple minecraftguide minecraftitem minecraftItem paling langka di minecraftminecraftminecraft game terbaru

Terkait Posts

Daftar Server Cobblemon Minecraft Gratis untuk Dimainkan Terbaru!

Daftar Server Cobblemon Minecraft Gratis untuk Dimainkan Terbaru!

oleh Jason
January 13, 2026

Cobblemon terus berkembang sebagai salah satu mod Minecraft paling ramai dimainkan, terutama karena dukungan komunitas yang kuat. Salah satu kelebihan...

Cara Install Cobblemon di Server Minecraft Guide!

Cara Install Cobblemon di Server Minecraft Guide!

oleh Jason
January 13, 2026

Cobblemon menjadi salah satu mod Minecraft paling populer karena berhasil menggabungkan gameplay Pokémon dengan dunia sandbox yang bebas. Banyak pemain...

Update Baru Minecraft High Seas, Bocoran Biome Laut, Baby Mob, Jockey Baru, dan UI!

Update Baru Minecraft High Seas, Bocoran Biome Laut, Baby Mob, Jockey Baru, dan UI!

oleh Jason
January 9, 2026

Update terbaru Minecraft kembali bikin komunitas ramai, terutama pemain Bedrock Edition. Dalam preview terbaru, Mojang diam-diam menyelipkan banyak perubahan penting,...

Bocoran Minecraft Snapshot 26.1 Update, Performa, Mob Baru dan Masih Banyak Lagi!

Bocoran Minecraft Snapshot 26.1 Update, Performa, Mob Baru dan Masih Banyak Lagi!

oleh Jason
January 8, 2026

Minecraft mengawali tahun 2026 dengan snapshot 26.1 yang membawa perubahan besar, terutama pada tampilan dan animasi mob. Update ini terasa...

30+ Daftar Seed Minecraft Terbaru & Terbaik untuk Pemain Baru 2026

30+ Daftar Seed Minecraft Terbaru & Terbaik untuk Pemain Baru 2026

oleh Jason
January 6, 2026

Bagi pemain baru Minecraft, seed punya peran besar dalam menentukan seberapa mudah dan seru pengalaman bermain di awal game. Di...

Bocoran Update 26.1 Minecraft 2026, Perubahan Besar Mulai Terlihat

Bocoran Update 26.1 Minecraft 2026, Kapan Rilis?

oleh Jason
January 5, 2026

Minecraft bersiap memasuki era baru di tahun 2026. Setelah sepanjang 2025 Mojang banyak fokus pada grafis, biome tertentu, dan senjata,...

TERBARU

Why Instagram Videos Are Often Saved Before Any Edits

Why Instagram Videos Are Often Saved Before Any Edits

January 15, 2026
Bocoran Spesifikasi dan Harga vivo iQOO Z11 Turbo Terbaru

Bocoran Spesifikasi dan Harga vivo iQOO Z11 Turbo Terbaru

January 15, 2026
Playtown Genesis

9 Game Android iOS Horror Terbaik 2026

January 15, 2026
Bocoran Skin Starlight Februari 2026 Mobile Legends!

Bocoran Skin Starlight Februari 2026 Mobile Legends!

January 15, 2026
Bocoran Spesifikasi Oppo A6 Terbaru, Rilis Pertengahan Januari 2026!

Bocoran Spesifikasi Oppo A6 Terbaru, Rilis Pertengahan Januari 2026!

January 14, 2026
Kode Redeem Dragon Traveler Terbaru 2026

Kode Redeem Dragon Traveler Terbaru 2026

January 14, 2026
Cara Unlock dan Blokir Grok di Twitter Indonesia (X)

Cara Unlock dan Blokir Grok di Twitter Indonesia (X)

January 14, 2026
Tokyo Ghoul: Carnivore Kode Redeem 2026

Tokyo Ghoul: Carnivore Kode Redeem 2026

January 13, 2026
Daftar Server Cobblemon Minecraft Gratis untuk Dimainkan Terbaru!

Daftar Server Cobblemon Minecraft Gratis untuk Dimainkan Terbaru!

January 13, 2026
Cara Install Cobblemon di Server Minecraft Guide!

Cara Install Cobblemon di Server Minecraft Guide!

January 13, 2026
Gamenosida.com

Gamenosida media berita yang berfokus pada isu serta informasi menarik mengenai video game, industri game, serta Japanese Culture yang ada di Indonesia.

Contact: gamenosida@gmail.com

Seedbacklink

Informasi

  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • Sitemap

Partner

  • Digstraksi

Copyright @ 2025 Gamenosida. All right reserved

Tidak ada hasil
View All Result
  • Gaming
    • Guide
    • Console
      • Playstation
      • XBOX
      • Switch
    • PC
    • Mobile
  • Otaku
    • Anime
    • Cosplay
    • Manga
    • Vtuber
  • Gadget
  • Film & Serial
    • Film
    • Serial
  • Tech

© 2025 Gamenosida.com