Ringkasan Pre-Release 2 Minecraft 1.20, konten awal yang meluncur sebelum rilis penuh.
Mojang Studios resmi telah merilis Pre-Release 2 dari update Minecraft 1.20 Trails & Tales per 16 Mei 2023 di seluruh dunia.
Berbeda dari sebelumnya, Pre-release kali ini berfocus pada sejumlah perbaikan bug yang sangat ditunggu-tunggu.
Namun seperti biasa update early access tersebut hanya bisa dicicip oleh kalian yang sudah memiliki Minecraft Java Edition saja.
Nah seperti apa sajakah isi-isi konten pra-rilis tersebut?
Berikut kami bagikan ringksannya!
Minecraft 1.20 Pre-Release 2
– TECHNICAL CHANGES
- Game will now display message box on startup if user enabled text-to-speech functionality, but it is not available
- “item”: “minecraft:air” can now be used in datapack recipes to denote an ingredient that will match an empty slot.
- The following recipe types, however, do not allow for an empty ingredient:
- minecraft:crafting_shaped
- minecraft:crafting_shapeless
- minecraft:smelting
- minecraft:blasting
- minecraft:smoking
- minecraft:campfire_cooking
- minecraft:stonecutting
- The following recipe types, however, do not allow for an empty ingredient:
– FIXED BUGS IN 1.20 PRE-RELEASE 2
- MC-1310 – Dispensed boats and rafts get stuck inside of dispensers used to place them
- MC-124327 – Changing the name of an item and then emptying the text field in an anvil doesn’t make the rename unavailable, keeps last non-empty name on output item
- MC-132076 – Lowercase Letters in controls menu + “Not Bound” is missing
- MC-159633 – Command feedback messages are unnecessarily created during function execution
- MC-165562 – Command suggestion report “incorrect argument” when cursor is at the start of a node without suggestions
- MC-175504 – Single quotation marks are not supported in NBT paths
- MC-220096 – Graphics warning button(s) improperly capitalized
- MC-224976 – NativeImage.setPixelRGBA throws exception with message getPixelRGBA
- MC-226344 – Changing the “Owner” tag of a projectile doesn’t affect the outcome of the projectile unless the world is reloaded
- MC-237960 – New potion effect GUI doesn’t work when using Programmer Art
- MC-250197 – Glass bottles are inconsistently referred to throughout some advancement description strings
- MC-252216 – 65540: Invalid scancode -1 logged in key bind menu when an option is unbound
- MC-252408 – Chat restriction strings consist of inconsistent concluding punctuation
- MC-256833 – Ridable entities that can be steered build up fall damage when on climbable blocks
- MC-257052 – You cannot double-click on languages within the “Language” menu to select them
- MC-257370 – Buckets of fish are not sorted in the same order as the fish items
- MC-257512 – Dead tube coral in creative inventory is in wrong order
- MC-258360 – Horse armor loses its NBT data when equipped on horses via right-clicking
- MC-258461 – The “Detect structure size and position:” string displayed within the structure block GUI is improperly capitalized
- MC-260468 – Wither rose is not grouped with other small flowers in the creative inventory
- MC-260602 – ‘data modify from string’ index failure does not return 0 for ‘execute store success’
- MC-260711 – Some words within “/datapack list” command feedback messages are always pluralized
- MC-260712 – Some words within “/scoreboard” command feedback messages are always pluralized
- MC-260713 – Some words within “/team” command feedback messages are always pluralized
- MC-260715 – Some words within “/bossbar” command feedback messages are always pluralized
- MC-260716 – Some words within “/fill”, “/fillbiome”, and “/clone” command feedback messages are always pluralized
- MC-261024 – /execute if loaded does not guarantee entities are loaded
- MC-261080 – Player can fall through scaffolding when loading a world
- MC-261233 – Minecart movement is not reliably detected by sculk sensors
- MC-261349 – Chiseled Bookshelf won’t rotate when placed as part of a structure
- MC-261433 – Shield doesn’t block TNT explosion
- MC-261816 – Most two block tall flowers do not block enchanting tables / are part of #minecraft:replaceable
- MC-261988 – Inconsistency with Mangrove Roots and Leaves in the Creative Tab
- MC-262033 – The command block GUI remains open when the said command block is destroyed
- MC-262106 – Smithing recipe must have template to work
- MC-262135 – Recipe book GUI is positioned incorrectly
- MC-262181 – NBSP is a valid invisible character that can be used to rename items to have blank names
- MC-262213 – Baby sniffer’s head is smaller on the first frame of existing
- MC-262310 – Telemetry description strings consist of inconsistent concluding punctuation
- MC-262311 – The “telemetry.event.game_load_times.description” string is missing an article before the word “execution”
- MC-262355 – Death messages for falling from climbable blocks do not work
- MC-262440 – Sniffers can sniff while in love and pathfinding to their lover
- MC-262441 – Baby sniffers stand a bit too far away from players that are tempting them
- MC-262445 – The text cursor no longer renders above text
- MC-262446 – Text within buttons renders above the semi-transparent black lines at the edges of menus
- MC-262471 – Random skylight underwater where it shouldn’t be, that cuts off at the chunk border
- MC-262506 – Parts of beds render through the alternative recipe GUI in the recipe book
- MC-262508 – Torchflower_crop causes the game to crash and locks the world when pollinated by bees
- MC-262518 – The “mco.configure.world.uninvite.player” string contains an unnecessary space before the question mark
- MC-262531 – “death.attack.genericKill.player” displays raw translation string (is untranslated)
Nah, itulah informasi terkini mengenai ringkasan pre-release 2 Minecraft 1.20.
Jadi, segera update game mu dan nikmati perbaikan bug yang telah Mojang Studios bagikan.
Jangan lupa untuk terus membaca artikel-artikel menarik lainnya di Gamenosida.com
Supaya kamu bisa terus mendapatkan informasi terbaru lainnya tentang seputar dunia Minecraft.
Tentang Game Minecraft
Minecraft adalah sebuah permainan dunia pasir yang dikembangkan oleh Mojang Studios.
Di sini kamu akan diajak masuk ke dalam dimensi 8-bit sambil berpetualang dengan berbagai macam jenis batu block.
Eksplorasi dalam dunia game ini sangatlah tidak terbatas dan kamu bisa membuat berbagai macam jenis bangunan apa saja.
Mulai dari yang paling biasa-biasa saja hingga yang keren abis seperti istana.
Di Minecraft, kamu bisa bermain dalam Mode Creative dengan sumber daya yang tak terbatas untuk membangun objek-objek keren.
Atau kamu juga bisa bermain mode survival untuk mencari tantangan sendiri.
Di sini kamu bisa bermain sambil membuat senjata dan baju armor yang kuat untuk melawan monster monster berbahaya.
Dalam game ini kamu juga bisa merancang sesuatu, pergi ekplorasi, dan bertahan hidup sendirian.
Atau kamu juga bermain bersama teman lewat perangkat mobile, konsol maupun Windows 10 secara cross platform.
Berapa Lama Minecraft Bisa Tamat?
Game Minecraft pada umumnya memang tidak menyediakan jalan cerita apa-apa.
Yang ada hanyalah kamu bisa pergi berpetualang ke sana sini secara bebas.
Sebenarnya ada sebuah misi tersembunyi yang dapat kamu coba kerjakan,
Yaitu adalah mengalahkan Ender Dragon yang ada di dimensi the End.
Untuk pergi ke sana kalian harus membuat ender portal yang terdapat pada sruktur Stronghold.
Rata-rata pemain dapat menyelesaikannya dalam waktu kurang lebih 753 jam ke atas.
Apakah Minecraft ada di Game Pass?
Kabar baiknya adalah game ini secara permanen masuk ke dalam layanan milik Microsoft itu dalam bentuk satu paket.
Jadi kalian bisa berlangganan Xbox PC Game Pass untuk main Minecraft Bedrock dan Java Edition.
Selain itu juga dapat bermain game-game menarik lainnya yang tidak kalah ser80.24dari Minecraft.
Xbox Game Pass sendiri sudah tersedia di Indonesia dalam bentuk Xbox PC Game Pass mulai dari harga Rp.49.999,-.
Spesifikasi Minecraft di PC dan Laptop
– MINIMUM:
- OS: Windows 7 64 bit ke atas
- CPU: Intel Core i3-3210 3.2 GHz / AMD A8-7600 APU 3.1 GHz
- RAM: 2 GB
- Grafis: Integrated: Intel HD Graphics 4000 / AMD Radeon R5 series / Nvidia GeForce 400 Series / AMD Radeon HD 7000 series dengan OpenGL 4.4
- PIXEL SHADER: 5.0
- VERTEX SHADER: 5.0
- HDD / SSD: 1 GB ruang yang tersedia untuk install penuh
– RECOMMENDED:
- OS: Windows 10 64 bit ke atas
- CPU: Intel Core i5-4690 3.5GHz / AMD A10-7800 APU 3.5 GHz atau lebih bagus
- RAM: 4 GB
- Grafis: GeForce 700 Series / AMD Radeon Rx 200 Series dengan OpenGL 4.5
- DEDICATED VIDEO RAM: 256 MB
- PIXEL SHADER: 5.0
- VERTEX SHADER: 5.0
- HDD / SSD: 4 GB
Spesifikasi Minecraft di HP Android dan iOS
Bagi kalian yang ingin main di Mobile terntunya harus terlebih dahulu punya perangkat yang cukup kuat.
Tujuanya adalah agar game ini dapat berjalan dengan lancar dan nyaman saat dimainkan.
Berikut adalah Spesifikasi Minecraft Pocket Edition di Mobile.
MINIMUM
– Android:
- Versi: Android 5.0 ke atas
- RAM : 2 GB
- Storage: 1 GB
– iPhone:
- Versi: iPhone 11 ke atas
- RAM: 2 GB
- Storage: 2 GB
RECOMMENDED
– Android:
- Versi: Android 10 ke atas
- RAM : 4 GB
- Storage: 2 GB
– iPhone:
- Versi: iPhone 12 ke atas
- RAM: 4 GB
- Storage: 3 GB
Tahukah Kamu?
Versi paling awal dari game Minecraft dapat kamu mainkan dalam bentuk web browser secara gratis.
Jika tertarik bisa langsung aja KLIK DI SINI untuk mencobanya sekarang juga.
Walaupun dapat dimainkan secara online / co-op, sayangnya versi klasik ini tidak mendukung fitur cloud dan save file sama sekali. ringkasan pre-release 2 minecraft 1.20